Pantai puncak guha terletak di desa Sinarjaya kecamatan Bungbulang kabupaten Garut berdekatan dengan tempat wisata pantai rancabuaya, sehingga bisa di jadikan satu paket perjalanan saat berkunjung kesana. surga tersembunyi di jawa barat ini menyuguhkan keindahan alam yang luar biasa.
Garis pantainya dari kecamatan cibalong – caringin. Pantai Cijeruk indah dan pantai karang paranje (kecamatan cibalong ). Pantai saying Heulang (kecamatan pemungpeuk), Pantai santolo, Pantai gn gender, Pantai karang papak, Pantai Manalusa (Kecamatan Cikelet), Paantai Cicalok (Kecamatan Makarmukti).
Puncak Guha (Kecamatan Bungbulang) dan di sebelah barat ada pantai Rancabuaya (Kecamatan Caringin). Pantai ini memiliki pemandangan yang indah dan bersih,karna masih beelum banyak orang yang mengetahui wisata ini.
Pantai puncak guha tidak seperti pantai pada umumnya, karna pantai ini mempunyai tebing tebing yang berbatasan langsung dengan lautan. Selain memiliki pemandangan yang indah disana juga suasananya tenang dan nyaman.
Tempat ini juga bisa menjadi tempat inspirasi anda. Puncak guha adalah sebuah bukit yang puncaknya terdapat lubang menembus dari dinding tebing sampai ke atas dan menjadi rumah bagi burung wallet sekitar dan kelelawar yang menghadap langsung ke samudra hindia.
Kala sore rubuan kelaelawar keluar untuk mencari makan. Keluarnya kelelawar menjadi daya taari unik kala menikmati sunset di semenanjang Puncak Guha. Sedangkan di depannya terdapat pantai dan laut.
Begitu indahnya saat menginjakkan kaki di sebuah tebing terapat hamparan rumput hijau sejauh mata memandang teerlihat laut selatan dengan debur ombang yang menggunung. Pantai ini juga pernah terdapat di novel “PERAHU KERTAS” karya dari salah satu novelis Indonesia, Dewi Lestari, Yang bertemunya tokoh kenaan dan kugy.
Pantai ini cocok untuk dikunjungi ketika pagi hari dan sore hari, matahari dan alam sekitarnya memberikan pemandangan yang mempesona. Apalagi ketika sore hari, pengunjung kana di suguhkan dengan fenomena sunset puncak guha yang begitu menawan.
Rute Menuju Ke Pantai Puncak Guha Garut
Puncak Guha berjarak 130 km dari kota garut kota via cikajang, jika menggunakan jalur bumbulang berjarak 90 km dari kota garut. Jika menggunakan jalur pemungpeuk pengunjung dapat menikmati berbagai pantai dan pemandangan yang sangat indah memanjakan mata anda karna menyusuri pesisir pantai selatan.
Rute menuju pucak guha dari kota bandung. Perjalanan di mulaid ari kota Bandung, lalu menuju ke pangalengan. Lalu dilanjutkan ke arah rancabuaya dan terakhir di puncak guha, jalur ini lebih disarankan karena jalan relatif sudah mulus ,
Rute ke pantai puncak guha selanjutnya adalah memalui kota garut. Dari kota garut, perjalanan di lanjutkan ke kota cikajang. Setelah sampai perjalanan di lanjutkan ke pameungpeuk. Sampai di rancabuaya ,sekitar 2 kilometer lagi sampai di pantai puncak guha sebelum rancabuaya.
Anda bisa bersantai di padang yang luas sambil menikmati hembusan angina laut yang sejuk. Anda juga bisa memanfaatkan gazebo yang sengaja di bangun oleh pengelola. Selain itu anda bisa menikmati keindahan pantai dari bibir puncak guha. JJangan takut karna di sana sudah di banngun pagar pagar yang akan menjadi penahan anda.
Paraa pengunjung yang ingin berkunjung jangan kawatir ,karna masuk pantai puncak guha hanya membayar Rp 5.000 saja untuk kendaraan bermotor jika menggunakann mobil membayar Rp 10.000, itu pun dikelola sama penduduk sekitar.
jika anda mencari penginapan di sini , disini belum menyediakan area penginapan, penginapan terdekat terletak di pantai rancabuaya ( 2 km ). Di sini juga belum tersedia toilet dan mushola, warung warung, ada sebaiknya membawa bekal makanan sendiri dan minuman. Dan jangan lupa bungkus makanan dan minuman jangan di buang sembarangan , di buang di tongsampah yang sudah di sediakan.
No comments:
Post a Comment